Buku
Budidaya Secara Organik Tanaman Obat Rimpang
Tanaman obat dalam bentuk rimpang tergolong palong sering digunakan dalam berbagai ramuan tradisional untuk tujuan kesehatan maupun kecantikan. Dengan semakin maraknya pola hidup back to nature maka industri obat tradisional menjadi semakin berkembang. Untuk memenuhi kebutuhan bahan bakunya maka upaya pembudidayaannya sudah sangat mendesak untuk dilakukan oleh berbagai pihak.
41610/04 | 633.88 BUD b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain