Text
Belajar, Bermain dan Berkreasi dengan IBM logo : Bahasa Komputer Untuk Anak - anak
IBM logo merupakan bahasa pemograman grafik sederhana oleh penciptanya, Profesor Papert, bahasa ini juga disebut Matland atau Negeri Matematika. Hal ini sejalan dengan tujuan diciptakannya bahasa pemograman ini, yakni memberikan sebuah lingkungan (negeri khalan) di mana anak - anak dapat bermain sambli memupuk kesukaan terhadap matematika. Dengan berada di negeri matematika ini, diharapkan seorang anak dapat menguasai matematika dengan mudah, sebagaimana seorang anak Indonesia yang terlahir dan hidup di negeri Perancis tentu mahir berbahasa Perancis pula.
9227/90 | 621.381 95 ADI b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain