Buku
Lembaga-lembaga Islam Di Indonesia
Lembaga dalam pengertian non fisik atau abstrak adalah institution, sistem norma untuk memenuhi kebutuhan. Kebutuhan itu bermacam - macam, antra lain : kebutuhan keluarga, pendidikan, hukum, ekonomi, politik dan lain sebagainya. Fungsi dari lembaga ini adalah 1). memberikan pedoman pada anggota masyarakat muslim bagaimana bertingkah laku, 2). Pengendalian sosial dan 3). menjaga keutuhan masyarakat.
31108/99 | 297.65 Ali l | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain