Buku
Buku Ajar : Nutrisi Pediatrik Dan Penyakit Metabolik
Penyakit metabolik makin banyak ditemukan pada anak Indonesia, sejalan dengan bertambanhnya ilmu pengetahuan dan ketrampilan teman - teman dari Unit Kerja Koordinasi (UKK) Nutrisi dan Penyakit Metabolik Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI). Meskipun tidak sebanyak masalah nutrisi, penyakit metabolik tetap perlu mendapat perhatian karena sebagian dari mereka dapat tumbuh dan berkembang dengan baik apabila ditangani dengan tepat.
01572/14 | 616.025 SJA b | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain