Buku
Algoritma dan Pemograman Terstruktur Dengan Microsoft Basic Untuk Ibm dan Apple
Pemograman komputer merupakan seni meformulasikan algoritma (langkah - langkah penyelesaian suatu masalah) secara sistematis, agar dapat dilaksanakan pada komputer menggunakan bahasa pemograman tertentu. Untuk menjadi seorang pemogram yang baik kita harus menguasai dua (2) hal yaitu : 1. Teknik pmecahan masalah dan 2. Bahasa Pemograman itu sendiri. Buku ini telah diuji coba dalam pendidikan komputer di Unit Pemasyarakatan Komputer Yayasan Universitas Katolik Parahyangan serta Lembaga Pendidikan komputer lainnya, dan ternyata memberikan hasil dan tanggapan yang positif.
10687/90 | 621.381 95 YUD a | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain